Pelatihan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) di Laboratorium Kesehatan


Kategori Pelatihan : Spesifik Keprofesian
Jenis Pelatihan : Teknis Profesi Kesehatan
JPL : 38
SKP : 10
Kredit : 1
Tahun Terbit : 2023

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu melakukan pengelolaan 

manajemen keselamatan dan kesehatan kerja di Laboratorium

Kesehatan sesuai dengan standar.


Kompetensi

1. Menilai peluang dan potensi dampak bahaya di laboratorium 

kesehatan. 

2. Merencanakan tindakan penanganan risiko bahaya di laboratorium 

kesehatan.

3. Melakukan pengawasan sistem manajemen keselamatan dan 

kesehatan kerja di laboratorium kesehatan.

4. Melakukan upaya perbaikan dan tindak lanjut ketidaksesuaian

sistem manajemen keselamatan dan Kesehatan kerja di 

laboratorium Kesehatan


Kriteria Peserta

1. Tenaga PNS atau non PNS, memiliki pengalaman bekerja minimal 3 (tiga) tahun di laboratorium Puskesmas/laboratorium Medik Pratama/laboratorium Klinik Pratama/laboratorium rumah sakit pemerintah atau swasta

2. Jenjang pendidikan minimal D3 kesehatan

3. Bersedia mengikuti pelatihan secara penuh

4. Bersedia mengikuti peraturan yang ditetapkan



Materi
Materi Dasar
1. Kebijakan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Laboratorium Kesehatan
Materi Inti
1. Penilaian peluang dan potensi dampak bahaya di laboratorium kesehatan
2. Perencanaan tindakan penanganan risiko bahaya di laboratorium kesehatan
3. Pengawasan pelaksanaan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Laboratorium Kesehatan
4. Upaya perbaikan dan tindak lanjut ketidaksesuaian Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Laboraorium Kesehatan
Materi Penunjang
1. Membangun Komitmen Belajar (Building Learning Commitment/BLC)
2. Anti Korupsi
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Metode
Klasikal
Kurikulum
Lihat Kurikulum


Kurikulum Lainnya




Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014


Teknis Program Kesehatan
Spesifik Keprofesian
JPL : 45 2015



Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021
Kurikulum Lainnya




klasikal.png

Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


klasikal.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014



all_metode.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021