Kategori Pelatihan | : | Spesifik Keprofesian |
---|---|---|
Jenis Pelatihan | : | Teknis Profesi Kesehatan |
JPL | : | 41 |
SKP | : | 15 |
Kredit | : | 1 |
Tahun Terbit | : | 2024 |
Tujuan |
||||||||||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta mampu melakukan pengelolaan diabetes melitus
pada anak dan remaja tingkat dasar bagi dokter spesialis anak sesuai pedoman yang berlaku |
||||||||||||||||||||||||||||||||
Kompetensi |
||||||||||||||||||||||||||||||||
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta mampu 1. Menjelaskan konsep dasar diabetes melitus pada anak dan remaja 2. Melakukan pengelolaan terapi insulin pada diabetesi anak dan remaja 3. Melakukan pengelolaan terapi diet pada diabetesi anak dan remaja 4. Melakukan pengelolaan aktivitas fisik pada diabetesi anak dan remaja 5. Melakukan pemantauan kontrol glikemik pada diabetes anak dan remaja 6. Melakukan deteksi masalah psikososial pada diabetesi anak dan remaja 7. Melakukan pengelolaan komplikasi akut dan kronik pada diabetesi anak dan remaja 8. Melakukan pengelolaan kondisi sakit dan kondisi khusus pada diabetesi anak dan
remaja |
||||||||||||||||||||||||||||||||
Kriteria Peserta |
||||||||||||||||||||||||||||||||
1. Peserta Pelatihan Setelah mengikuti mata pelatihan ini, peserta mampu: 1. Dokter Spesialis Anak yang bekerja di PPK II 2. memiliki STR yang masih berlaku 3. mendapatkan rekomendasi dari pimpinan unit kerja 2. Jumlah peserta dalam satu kelas maksimal 30 orang |
||||||||||||||||||||||||||||||||
Materi |
||||||||||||||||||||||||||||||||
|
||||||||||||||||||||||||||||||||
Metode |
||||||||||||||||||||||||||||||||
|
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 50 | 2014 |
Teknis Program Kesehatan | |
Spesifik Keprofesian | |
JPL : 45 | 2015 |
Teknis Program Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 33 | 2019 |
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 50 | 2014 |
Teknis Program Kesehatan | |
Spesifik Keprofesian | |
JPL : 45 | 2015 |
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 30 | 2021 |
Copyright © 2024