Pelatihan Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kusta dan Frambusia Bagi Pengelola Program Kusta dan Frambusia Tingkat Puskesmas


Kategori Pelatihan : Peningkatan Kinerja Organisasi
Jenis Pelatihan : Teknis Program Kesehatan
JPL : 42
SKP : 5
Kredit : 1
Tahun Terbit : 2022

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu mengelola program pencegahan dan pengendalian Kusta dan Frambusia di Puskesmas dengan baik.


Kompetensi

Untuk menjalankan fungsinya, peserta mampu:

  1. Menjelaskan Program Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kusta dan Frambusia
  2. Menjelaskan Epidemiologi dan gambaran umum Penyakit Kusta dan Frambusia
  3. Menjelaskan Tata laksana Pemeriksaan Penyakit Kusta dan Frambusia
  4. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan program Penyakit Kusta dan Frambusia
  5. Melaksanakan Penyuluhan dan Konseling Penyakit Kusta dan Frambusia
  6. Melakukan surveilans program pencegahan dan pengendalian Penyakit Kusta dan Frambusia.


Kriteria Peserta

  1. Petugas yang mengelola program kusta frambusia di dinas kesehatan provinsi, kabupaten/kota atau puskesmas di Indonesia.
  2. Latar belakang pendidikan minimal D3 Kesehatan
  3. Mampu mengoperasikan komputer dan menggunakan aplikasi berbasis web
  4. Ditugaskan oleh pimpinan mendapatkan surat tugas dari pimpinan unit kerja
  5. Bersedia terlibat aktif dalam seluruh proses pelatihan yang didukung dengan surat pernyataan yang diketahui oleh atasan langsung
  6. Tidak dipindahtugaskan selama minimal 3 tahun
  7. Usia Maksimal 5 tahun sebelum purnabakti
  8. Tidak Menduduki jabatan struktural.


Materi
Materi Dasar
1. Kebijakan Program Pencegahan dan Pengendalian Kusta dan Frambusia
Materi Inti
1. Epidemiologi Penyakit Kusta dan Frambusia
2. Tata Laksana Penyakit Kusta dan Frambusia
3. Pencatatan dan Pelaporan Penyakit Kusta dan Frambusia
4. Penyuluhan dan Konseling Penyakit Kusta dan Frambusia
5. Surveilans Penyakit Kusta dan Frambusia
Materi Penunjang
1. Building Learning Commitment (BLC)
2. Anti korupsi
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Metode
Klasikal
Kurikulum
Lihat Kurikulum
Blended
Skenario
Lihat Skenario


Kurikulum Lainnya




Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014


Teknis Program Kesehatan
Spesifik Keprofesian
JPL : 45 2015



Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021
Kurikulum Lainnya




klasikal.png

Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


klasikal.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014



all_metode.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021