Pelatihan Pelayanan Home Care dalam Praktek Mandiri Keperawatan


Kategori Pelatihan : Spesifik Keprofesian
Jenis Pelatihan : Teknis Profesi Kesehatan
JPL : 70
SKP : 15
Kredit : 1
Tahun Terbit : 2022

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini Perawat mampu melakukan pelayanan home care dalam praktik mandiri keperawatan. 


Kompetensi

Setelah mengikuti pelatihan ini, Perawat mampu :

  1. Menerapkan kebijakan pelayanan home care, konsep home care, konsep komunikasi terapeutik, kode etik, aspek legal dan peka budaya, konsep dasar respirasi, sirkulasi, nutrisi dan cairan, eliminasi, aktivitas dan istirahat, nyeri dan kenyamanan, kebersihan diri, penyuluhan dan pembelajaran, keamanan dan proteksi, dokumentasi keperawatan, manajemen pelayanan dan konsep anti korupsi.
  2. Melakukan keterampilan respirasi, sirkulasi, nutrisi dan cairan, eliminasi, aktivitas dan istirahat, nyeri dan kenyamanan, kebersihan diri, penyuluhan dan pembelajaran, keamanan dan proteksi, dokumentasi keperawatan dan manajemen pelayanan.
  3. Melakukan evaluasi pemberian asuhan keperawatan pada praktik mandiri secara komprehensif dan dapat ditindaklanjuti sebagai peningkatan pemberian layanan praktik mandiri. 


Kriteria Peserta

Kriteria Peserta :

  1. Minimal Lulusan D3 Keperawatan pengalaman kerja minimal 2 tahun
  2. Minimal Lulusan S1 Keperawatan pengalaman kerja minimal 1 tahun
  3. Memiliki NIRA
  4. Memiliki STR
  5. Bersedia mengikuti pelatihan secara penuh
  6. Bersedia mematuhi tata tertib selama proses pelatihan
  7. Kehadiran 90%
  8. Keterlambatan maksimal 15 menit dari waktu yang ditetapkan


Materi
Materi Dasar
1. Kebijakan Pelayanan Home Care
2. Konsep Home Care
3. Konsep Komunikasi Terapeutik
4. Kode etik, aspek legal dan peka budaya
Materi Inti
1. Keterampilan Respirasi
2. Keterampilan Sirkulasi
3. Keterampilan Nutrisi dan Cairan
4. Keterampilan Eliminasi
5. Keterampilan Aktivitas dan Istirahat
6. Keterampilan Nyeri dan Kenyamanan
7. Keterampilan Kebersihan Diri
8. Keterampilan Penyuluhan dan Pembelajaran
9. Keterampilan Keamanan dan Proteksi
10. Keterampilan Dokumentasi Keperawatan
Materi Penunjang
1. Manajemen Pelayanan
2. Anti Korupsi

Metode
Klasikal
Kurikulum
Lihat Kurikulum


Kurikulum Lainnya




Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014


Teknis Program Kesehatan
Spesifik Keprofesian
JPL : 45 2015



Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021
Kurikulum Lainnya




klasikal.png

Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


klasikal.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014



all_metode.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021