Pelatihan Koding bagi Tenaga Koder di FKRTL dalam Program Jaminan Kesehatan Nasional


Kategori Pelatihan : Peningkatan Kinerja Organisasi
Jenis Pelatihan : Teknis Program Kesehatan
JPL : 38
SKP : 4
Kredit : 1
Tahun Terbit : 2021

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini, Peserta mampu melakukan kodifikasi diagnosis dan tindakan berdasarkan ICD 10 Tahun 2010 dan ICD 9CM Tahun 2010 dengan benar.


Kompetensi

Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu :

  1. Melakukan analisis kelengkapan rekam medis sebagai dasar klaim JKN
  2. Melakukan kodifikasi penyakit dan masalah kesehatan lainnya sesuai dengan ICD 10 Tahun 2010
  3. Melakukan kodifikasi tindakan/prosedur sesuai dengan ICD 9CM Tahun 2010
  4. Melakukan input data dan troubleshooting pada aplikasi E-klaim
  5. Melakukan analisis data klaim


Kriteria Peserta

  1. Tenaga Koder JKN di FKRTL yang bekerjasama dengan BPJS Kesehatan
  2. Ditunjuk oleh pimpinan unit kerjanya
  3. Pendidikan minimal D-3 Kesehatan
  4. Sudah berpengalaman sebagai koder sekurang-kurangnya selama 6 bulan


Materi
Materi Dasar
1. Kebijakan Program JKN
2. Sistem Pencegahan Fraud
3. Kode Etik Perekam Medis (PMK 55 Tahun 2013)
Materi Inti
1. Analisis Rekam Medis Sebagai Dasar Pengajuan Klaim JKN
2. Kodifikasi penyakit dengan masalah kesehatan lainnya sesuai dengan ICD 10 Tahun 2010
3. Kodifikasi tindakan sesuai dengan ICD 9CM Tahun 2010
4. Input data dan troubleshooting pada aplikasi E-klaim
5. Analisis data klaim
Materi Penunjang
1. Building Learning Commitment (BLC)
2. Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Metode
Klasikal
Kurikulum
Lihat Kurikulum
Full Online
Blended


Kurikulum Lainnya




Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014


Teknis Program Kesehatan
Spesifik Keprofesian
JPL : 45 2015



Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021
Kurikulum Lainnya




klasikal.png

Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


klasikal.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014



all_metode.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021