Kategori Pelatihan | : | Spesifik Keprofesian |
---|---|---|
Jenis Pelatihan | : | Teknis Profesi Kesehatan |
JPL | : | 112 |
SKP | : | 25 |
Kredit | : | 2 |
Tahun Terbit | : | 2024 |
Tujuan |
||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta mampu melakukan Keperawatan Intra Operatif
Bedah Ortopedi Arthroplasty sesuai dengan standar. |
||||||||||||||||||||||||
Kompetensi |
||||||||||||||||||||||||
Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu: 1. Menjelaskan Konsep Arthroplasty 2. Menjelaskan Implant dan Instrument Artroplasty 3. Melakukan persiapan tindakan operasi Arthroplasty 4. Melakukan Asuhan Keperawatan Intra Operatif Pasien Arthroplasty 5. Melakukan Instrumentasi Arthroplasty 6. Melakukan Asistensi Arthroplasty 7. Melakukan Bandaging Pasien Arthroplasty |
||||||||||||||||||||||||
Kriteria Peserta |
||||||||||||||||||||||||
1. Kriteria peserta Peserta adalah: a. Pendidikan Minimal D3 Keperawatan b. Perawat yang bekerja di kamar bedah minimal 2 tahun c. Memiliki STR Aktif d. Telah Mengikuti Pelatihan Dasar Kamar Bedah 2. Jumlah peserta
Jumlah peserta dalam 1 kelas maksimal 15 orang. |
||||||||||||||||||||||||
Materi |
||||||||||||||||||||||||
|
||||||||||||||||||||||||
Metode |
||||||||||||||||||||||||
|
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 50 | 2014 |
Teknis Program Kesehatan | |
Spesifik Keprofesian | |
JPL : 45 | 2015 |
Teknis Program Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 33 | 2019 |
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 50 | 2014 |
Teknis Program Kesehatan | |
Spesifik Keprofesian | |
JPL : 45 | 2015 |
Teknis Upaya Kesehatan | |
Peningkatan Kinerja Organisasi | |
JPL : 30 | 2021 |
Copyright © 2024