Pelatihan Asuhan Keperawatan Perioperatif Transplantasi Ginjal Bagi Perawat Urologi


Kategori Pelatihan : Spesifik Keprofesian
Jenis Pelatihan : Teknis Profesi Kesehatan
JPL : 42
SKP : 8
Kredit : 1
Tahun Terbit : 2023

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melakukan asuhan keperawatan perioperatif pada pasien dengan transplantasi ginjal.


Kompetensi

1. Melakukan International Patient Saftey Goals 

2. Melakukan Pencegahan dan Pengendalian infeksi 

3. Memahami tatalaksana transplantasi ginjal

4. Memahami tatalaksana intra operatif pada donor dan resipien transplantasi ginjal

5. Melakukan pemberian obat pada pasien transplantasi ginjal

6. Melakukan skrining gizi dan dietik pasien transplantasi ginjal

7. Melakukan persiapan anestesi pasien transplantasi ginjal

8. Melakukan asuhan keperawatan pasien pra transplantasi ginjal

9. Melakukan asuhan keperawatan pasien intra operasi transplantasi ginjal

10. Melakukan asuhan keperawatan pasien pasca operasi transplantasi ginjal

11. Melakukan discharge planning pada pasien transplantasi ginjal


Kriteria Peserta

Peserta adalah perawat yang sudah bekerja dibagian keperawatan urologi minimal 2 tahun.


Materi
Materi Dasar
1. Aspek Legal dan Mekanisme Pelayanan Transplantasi Ginjal
2. Aspek Legal dan Etik Asuhan Keperawatan
Materi Inti
1. International Patient Safety Goals dalam Pelayanan Transplantasi Ginjal
2. Pencegahan dan Pengedalian Infeksi pada Pasien Transplantasi Ginjal
3. Tatalaksana Transplantasi Ginjal
4. Tatalaksana Intra Operatif pada Donor dan Resipient Transplantasi Ginjal
5. Persiapan Anestesi Transplantasi Ginjal
6. Pemberian Obat pada Pasien Transplantasi Ginjal
7. Skrining Gizi dan Dietetik pada Pasien Transplantasi Ginjal
8. Asuhan Keperawatan Pada Pasien Pra Operasi Transplantasi Ginjal
9. Asuhan Keperawatan Pada Pasien Intra - Operasi Transplatansi Ginjal
10. Asuhan Keperawatan Pada Pasien Pasca Operasi Transplantasi Ginjal
11. Discharge Planning pada pasien transplantasi ginjal
Materi Penunjang
1. Building Learning Commitment (BLC)
2. Anti Korupsi
3. Rencana Tindak Lanjut

Metode
Klasikal
Kurikulum
Lihat Kurikulum
Full Online
Blended


Kurikulum Lainnya




Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014


Teknis Program Kesehatan
Spesifik Keprofesian
JPL : 45 2015



Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021
Kurikulum Lainnya




klasikal.png

Teknis Program Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 33 2019


klasikal.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 50 2014



all_metode.png

Teknis Upaya Kesehatan
Peningkatan Kinerja Organisasi
JPL : 30 2021